Mau mau mau ?
Alhamdulillaah, Alma sudah mulai belajar menyuapkan makanan dengan tangan kanannya.
Terkadang menyuapkan makananannya langsung pakai tangan atau pakai sendok.
Makan apa saja Alma ?
Alma suka makan Brokoli rebus, Telur rebus/ceplok/dadar, daging ayam/sapi/ikan, tempe/tahu, spagetti, makaroni juga buah2an seperti pepaya dan jeruk juga pisang.
Kalau teman-teman, makanan favoritnya apa ?
** Rejeki dari Allah, salah satunya adalah makanan, yang sudah semestinya kita syukuri **
** Sebagai salah satu bentuk sosialisasi Alma dengan dunia maya, maka tulisan kali ini di-ikutserta-kan ke dalam link ini Terima kasih Mom Nadiah yang sudah memberikan kesempatan ini ya :)